Lampu Hias Dinding atau Lampu Atap Gedung

Lampu Hias Dinding atau Lampu Atap Gedung

gambar-39Lampu Hias Dinding atau Lampu Atap Gedung – Macam-Macam Lampu Hias Dinding Atau Atap Gedung, Untuk mempercantik sebuah rumah, kini Anda bisa bermain-main dengan hiasan lampu. Lampu hias dinding atau atap gedung merupakan lampu yang dipasang pada bangunan dengan tujuan untuk mempercantik bangunan pada malam hari. Meskipun pemasangan lampu ini lebih mengarah kepada nilai estetika, namun banyak manfaat lain yang dapat Anda dapatkan dengan memasang lampu jenis ini. Antara lain area sekitar bangunan menjadi lebih terang sehingga akan memberi rasa aman.

Lampu hias dinding umumnya terdiri dari beberapa lampu yang berpadu menghasilkan pancaran cahaya yang cantik. Namun, tidak menutup kemungkinan jika lampu ini merupakan lampu tunggal dengan ukuran yang lebih besar. Pencahayaan lampu ini juga dapat dimainkan dengan membuat frame lampu berbagai bentuk. Untuk itu, Anda harus pintar-pintar memilih desain frame lampu, jenis lampu beserta warna agar lampu yang Anda pasang tidak hanya memberikan efek keamanan namun juga keindahan. Jika Anda ingin memasang jenis lampu ini di hunian Anda, ternyata Anda tidak memerlukan budgt yang mahal. Anda cukup membeli lampunya saja sedangkan untuk frame, Anda bisa membuatnya sendiri dengan memanfaatkan barang bekas.

Untuk atap gedung biasanya desain dan jenis lampu lebih simpel. Namun demikian, baik lampu hias dinding atau atap gedung tetap menonjolkan sisi estetika karena hal itulah yang paling utama. Jadi, pemasangan lampu hias ini sangatlah dianjurkan.

Informasi Harga, Penawaran & Brosur Lampu Hias bisa menghubungi kami :

PT. Greencity Teknologi Indonesia
Jl. Gubeng Kertajaya VII Raya No. 31 Surabaya
Telp. (031) 5055500, Fax. (031) 5055588
HP. 081803215590 (WA)
Email : greenc1ty@yahoo.com

tags : Lampu Hias Dinding, Lampu Atap Gedung, jual Lampu Hias Dinding, jual Lampu Atap Gedung, harga Lampu Hias Dinding, harga Lampu Atap Gedung

Related Articles